Kesalahan dan stress mirip seperti lingkaran setan. Ketika kita dalam tekanan, kita cenderung melakukan kesalahan. Kesalahan itu kemudian bikin kita tambah stress, yang mengakibatkan kita melakukan kesalahan lebih fatal. Begitu seterusnya. Bagaimana cara mengatasinya? Berikut lima tips yang bisa anda coba.
[1] Kurangi kecepatan
Deadline, costumer complaint, kemacetan, meeting, membuat